Current Pick! 1890 by hirairkive
Buku-buku dari Akiyoshi Rikako sensei memang bikin merinding, ngeri, dan cocok banget buat kamu yang butuh rekomendasi novel misteri sekaligus rekomendasi novel thriller! Nah, kali ini, Akyoshi Rikako sensei balik lagi sama buku terbarunya, Cinderella Addiction. Bercerita tentang sakura yang bekerja di perlindungan anak karena pernah ditinggalkan ibunya dan jadinya dia ingin menyelamatkan anak-anak agar tidak seperti dia.
Koleksi Akiyoshi Rikako di Perpus Berjalan: Absolute Justice, The Dead Returns, Girls in The Dark, Giselle, Holy Mother, Imprisonment, Scheduled Suicide Day